Hp Android Kamera Terbaik Harga 2 Juta dan Penyimpanannya Besar

Hp Android Kamera Terbaik Harga 2 Juta dan Penyimpanannya Besar

Palucore.com - Masih seputar hp dengan harga dibawah 2jutaan yang banyak diburu oleh penggemar smartphone low end. Dijaman yang serba sulit ini, tentunya harga murah menjadi pilihan paling realistis. Tenang saja, mimin akan spilkan hp apa saja yang harga secondnya 2 juta tetapi mengusung kualitas kamera bagus disini.

Sebenarnya ada berbagai merk semisal oppo, infinix, vivo sampai samsung. Walau terbilang mustahil, nyatanya memang masih ada ponsel harga murah tetapi kemarenya tetap bagus. Spesifikasi lengkapnya juga tidak kalah menarik, mulai baterai kapasitas besar hingga layar dan memori penyimpanan yang lega.

Hp Android Kamera Terbaik Harga 2 Jutaan

Hp Android Kamera Terbaik Harga 2 Juta dan Penyimpanannya Besar

Ada beberapa kandidat disini yang akan kita bahas, yaitu Oppo A58, Vivo, Realme C55, Samsung A14 5G dan Infinix Note 30 Pro. Namun perlu kamu ingat kembali, disini merupakan hp bekas pakai ya teman. Maka dari itu kamu juga jangan gegabah dalam membeli ponsel seken agar tidak merugi.

Oppo A58 Kamera 50 mp : Harga dan Spesifikasi

Selain kamera yang bagus, smartphone ini juga memiliki kapasitas memori internal yang besar. Tidak hanya itu, baterainya sudah mengusung kapasitas 5000 mah. RAM juga sangat lega yaitu 6 GB. Cocok sekali untuk kamu yang mencari ponsel murah spek gahar.

Samsung A14 5G Layar 6,6 inci : Harga dan Spesifikasi

Ponsel ini juga mengusung kamera dengan kekuatan 50mp, serta didukung juga oleh layar berkualitas bagus yaitu PLS LCD. Walaupun bukan layar amoled andalan samsung, hal ini mungkin dilakukan untuk menekan harga supaya bisa lebih ekonomis. Bandrolan harganya berkisar 2,3 juta rupiah.

Realme C55 RAM 8GB : Harga dan Spesifikasi

Realme C55 RAM 8GB : Harga dan Spesifikasi

Seperti yang sudah tertera digambar, smartphone ini memiliki kamera beresolusi 64 mp disertai dengan ai. Kecepatan pengisian baterai juga terbilang bagus, karena sudah mengusung daya 33W. Kabar baiknya, hp ini mempunyai fitur NFC yang mungkin akan berguna bagi kamu yang suatu saat membutuhkannya.

Dari sektor ram serta penyimpanan internal juga sangat mengesankan. Di range harga 2jutaan hape ini sudah mengantongi ram 6gb + 6 GB yang berarti menjadi 12gb juga memori internal sebesar 128 gb. Cukup lega untuk menyimpan semua pekerjaan dan kenangan kamu disini.


Posting Komentar

0 Komentar